Mengubah Koordinat Geografis ke UTM di ArcGIS Untuk Data Raster (Citra) Buka ArcMap. Buka data raster atau citra yang akan dirubah koordinatnya. Caranya sama dengan langkah Nomor 2 di atas, yaitu bisa klik Menu File > Add Data > Add Data. Pada kotak dialog Add Data, cari data raster yang akan ditransformasi koordinat geografisnya.
Pada contoh di atas, digunakan sebuah layer titik ibu kota provinsi di mana masing-masing titik mempunyai link ke satu buah foto. Kelemahan cara ini (QGIS) adalah hanya bisa link ke satu file saja ( one to one ), tidak bisa satu titik (atau satu garis / poligon) mempunyai link ke beberapa file foto (atau dokumen) seperti di ArcMap atau ArcGIS Pro.
Cara Merubah Warna Garis Kontur. Klik nama layer kontur pada Display Manager. Klik Style atau klik kanan > Edit Style. Akan muncul Style Editor. Pada bagian tabel bawah, kolom Style, klik tombol titik-titik. Pada kotak dialog Style Line. Color silahkan diganti. Sebagai contoh saya pilih hitam. Kemudian klik OK.Contohnya Saya punya data 2 titik koordinat dari hasil pengukuran GPS atau bisa juga dari Google Map. Misalnya koordinat Titik 1 = 100880,1132044 dan koordinat Titik 2 = 101048,1131929. Untuk contoh titik koordinat di google maps misalnya Titik 1 = -7.728420,110.372844 dan Titik 2 = -7.726900,110.375165.